Tugas Digital Marketing Spesialis yang perlu anda ketahui

Tugas Digital Marketing Spesialis Selama Ini

Tugas Digital Marketing Specealist Selama Ini

Menjadi seseorang yang ahli di bidangnya bukanlah suatu pencapaian yang mudah. Perlu berbagai macam pembelajaran, trial & error, serta jam terbang yang tinggi agar bisa mencapai hal tersebut.

Perjalanannya pun tidak akan mudah. Namun ketika sudah berhasil dan dinilai sebagai orang yang ahli di bidangnya, maka Anda sudah mencapai satu titik yang baik dalam karier.

Biasanya orang-orang tersebut menyandang jabatan dengan embel-embel “Specialist”. Itu juga yang akan dibahas di sini, namun lebih spesifik yaitu Digital Marketing Specialist.

Sebenarnya apa itu Digital Marketing Specialist? Digital Marketing Specialist adalah individu yang sudah ahli dengan pekerjaan di dunia digital marketing dan mampu mengerjakan berbagai bagian di dalamnya.

Selain itu apa lagi yang wajib Anda ketahui dari Digital Marketing Specialist? Mengapa profesi ini semakin menjanjikan pada tahun-tahun mendatang? Inilah jawabannya.

Digital Marketing Specialist Adalah

Seperti yang sudah dituliskan di atas, secara garis besar Digital Marketing Specialist adalah individu yang sudah ahli dengan pekerjaan di dunia digital marketing dan mampu mengerjakan berbagai bagian di dalamnya.

Tentu saja dalam profesi, gaya marketing yang dilakukan berbeda dengan yang marketing versi konvensional. Digital marketing lebih memanfaatkan teknologi yang tersedia sehingga bisa lebih mampu menaikkan brand awareness dan penjualan.

Ada beberapa pekerjaan dalam dunia digital marketing dengan cakupan yang cukup luas, seperti:

  • Search Engine Optimization (SEO): memanfaatkan search engine untuk marketing dan promosi.
  • Iklan online: memasang iklan di beberapa media sosial dan platform lainnya, seperti Google, Facebook, Instagram, Twitter, YouTube, dan lainnya.
  • Email marketing: memanfaatkan email blasting untuk melakukan promosi.
  • Videotron: menggunakan papan reklame/billboard elektronik untuk iklan.
  • Iklan di TV & radio: memasang iklan di dua media tersebut.

Itulah cakupan pekerjaan di dunia digital marketing. Sebagai seorang Digital Marketing Specialist, sebenarnya dituntut untuk bisa melakukan itu semua.

Maka dari itu, untuk bisa menyandang profesi ini, banyak sekali hal-hal yang harus Anda pelajari agar bisa menjadi spesialis dalam digital marketing yang kuat.Tugas Digital Marketing Specealist Selama Ini

Pekerjaan Digital Marketing Specialist

Memang untuk menjadi Digital Marketing Specialist bukanlah pencapaian yang mudah. Banyak sekali hal yang harus pahami dan pelajari. Belum lagi itu semua tidak hanya harus dipelajari, tetapi harus terus diasah. Proses trial & error sungguh terasa di dalam perjalanannya.

Sebagai seoarang Digital Marketing Specialist, pasti Anda akan diminta untuk memberikan masukan kepada para klien yang membutuhkan solusi tentang bagaimana promosi yang benar. Selain itu, untuk setiap klien pun, caranya berbeda-beda. Tidak semua klien memiliki treatment yang sama.

Ada yang harus mengoptimalkan SEO, ada yang harus lebih fokus untuk memasang iklan, dan ada yang sebaiknya mengombinasikan lima pekerjaan di atas agar bisa mendapatkan hasil yang maksimal. Kombinasi yang tepat bisa membuat klien Anda mendapatkan kenaikan dari segi brand awareness dan penjualan.

Maka dari itu, jika memang perusahaan Anda membutuhkan jasa Digital Marketing Specialist, maka Anda bisa menghubungi ToffeeDev. Sebagai agensi digital marketing, pengalaman kami di bidang ini bisa memberikan Anda solusi tepat dalam menaikkan penjualan serta membuat perusahaan Anda menjadi lebih terkenal. Hubungi kami segera untuk konsultasi lebih lanjut. Kami selalu siap menyediakan waktu untuk Anda.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email anda tidak akan dipublikasikan. Required fields are marked *